Film Man of Steel sudah mulai tayang di bioskop Indonesia mulai hari jumat 14 juni 2013 kemarin. Film in tampak memukau dengan tampilan 3D. Visual efek yang dipakai dalam film ini begitu memanjakan penonton, terutama ketika adegan pertarungan. Kekuatan Superman yang diperankan oleh Henry Cavill dibuat tampak begitu nyata. Sutradara, Zack Snyder, tidak memakai gaya di Dawn Of The Dead dalam pembukaannya. Di dalam pertarungan antara Clark Kent dengan Jenderal Zod juga tidak seperti pada pertarungan di film 300 yang banyak memperlihatkan adu otot. Sang sutradara memuji penampilan Henry Cavill yang mampu memerankan karakter Superman dengan begitu sempurna.
Zack Snyder menggambarkan Planet Krypton berupa sebuah peradaban canggih. kemunculan Jenderal Zod sebagai musuh utama Man Of Steel seperti mengulangi mitologi Superman. Akan tetapi, Jenderal Zod yang diperankan Michael Shannon tersebut beda bila dibandingkan dengan Jenderal Zod yang diperankan oleh Terence Stamp di Superman (1978) serta Superman II (1980). Shannon ingin menampakka Zod sebagai tokoh yang lebih relatable dari karakter versi Stamp.
Supervisor VFX, Marc Weigert dan Volker Engel merasa setengah mati sesudah membaca naskah cerita Man Of Steel. Mereka sadar mempunyai peluang untuk membuat visual efek pada 900 adegan karena sulit untuk mengakses Gedung Putih ataupun daerah di sekitarnya sebagai lokasi syuting. Weigert juga memperlihatkan visual efek saat ada zona larangan terbang di atas Washington DC. Padahal adegan tersebut sangat diperlukan dalam film 'kebangkita' Superman ini. Dia mencoba menciptakan suasana seperti berada di Gedung Putih atau di Capitol, termasuk mobil limusin kepresidenan. Salah satu artis yang turut memberikan kontribusinya pada film ini, Amy Adams, mengatakan film Man Of Steel ini lebih baku dalam mengadaptasi kisah Superman. Dia merasa film yang dibintanginya ini memiliki sesuatu yang menggelitik, terutama adanya hubungan antara karakter yang dimainkannya dengan Clark Kent (Henry Cavill). Sesuatu yang dimaksud tersebut mungkin berkaitan dengan karakter Lois Lane yang kuat serta mampu melumpuhkan kekuatan Superman.
Film Man of Steel, Didukung Dengan Teknologi Canggih.
Biar Lebih Seru Silahkan Baca Artikel © Berbagi Info Unik | Download Software Gratis | Trik Internet Gratis yang lainya yah (^_^) :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar